#Medan

business

Edy Rahmayadi Berikan Bantuan Dapur Umum dan Logistik Pangan untuk Korban Banjir di Seimati Medan

Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi melalui Badan Penanggulangan Bencana (BPBD) Sumut turunkan personel dan membuka dapur umum untuk membantu penanganan bencana banjir di kawasan Kelurahan Seimati, …

  Jonris Purba   |      Kamis, 24 November 2022 | Selengkapnya
business

Suryani Paskah: Pemko Medan Harus Lebih Serius Tangani Banjir

Banjir akibat hujan deras yang mengguyur Kota Medan memicu keprihatinan dari Wakil Bendahara Umum Dewan Pimpinan Pusat Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (Wabendum DPP GAMKI), Suryani Paskah Naiborhu.…

  Jonris Purba   |      Sabtu, 19 November 2022 | Selengkapnya
business

Pos Bloc Medan Sejalan Dengan Program Prioritas Bobby Nasution

Kantor Pos Kota Medan yang telah berdiri sejak 1911 merupakan salah satu bangunan bersejarah di Kota Medan.

  Jonris Purba   |      Sabtu, 12 November 2022 | Selengkapnya
business

Gelar PESTA 2022, Home Credit Dorong Literasi Keuangan di Medan

Literasi keuangan pada masyarakat Sumatera Utara hingga saat ini masih rendah yakni pada posisi 37, 96 persen. Hal ini berbanding terbalik dengan inklusi keuangan yang saat ini berada pada angka 93,98…

  Jonris Purba   |      Rabu, 2 November 2022 | Selengkapnya
business

Belasan Pelajar Terjaring Operasi Kasih Sayang di Medan

Tim Gabungan Pemko Medan mulai melancarkan Operasi Kasih Sayang, Rabu (26/10).

  Jonris Purba   |      Rabu, 26 Oktober 2022 | Selengkapnya
business

Sebut Rapimnas di Ancol Ilegal, Andreas Silalahi: GMNI Bukan untuk Jualan Politik

Ketua DPC Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Medan Andreas Silalahi menegaskan, organisasi yang dipimpinnya tidak terlibat di rapat pimpinan nasional (Rapimnas) yang digelar di Ancol, Jakarta,…

  Jonris Purba   |      Selasa, 18 Oktober 2022 | Selengkapnya
business

Datang ke Medan, Aktivis Uighur Serukan Penyelamatan Kaum Uighur Dari Kekejaman Tiongkok

Isu kekerasan dan pelanggaran hak azasi manusia yang dialami oleh kaum muslim Uighur di Tiongkok disuarakan di Kota Medan.

  Jonris Purba   |      Rabu, 12 Oktober 2022 | Selengkapnya
business

Ruko Bertingkat Terbakar di Medan, Pemilik Nyaris Tewas Terjebak

Satu unit rumah toko (ruko) mengalami kebakaran di Jalan Sutomo Medan, Selasa (11/10/2022) pagi.

  Jonris Purba   |      Selasa, 11 Oktober 2022 | Selengkapnya
business

Jalan Sehat dan Senam Aerobik, Meriahkan Pesta Gotilon HKBP UAS Medan

Jemaat HKBP Jalan Uskup Agung Sugiopranoto (UAS) Medan, Resort Medan Kota menggelar jalan sehat dan senam aerobik menyambut pesta gotilon 2022, Sabtu (8/10).

  Jonris Purba   |      Minggu, 9 Oktober 2022 | Selengkapnya
business

Merasa jadi Korban Mafia Hukum, Darman Sirait Bakal Lakukan Pembelaan Diri

Sidang terhadap Darman Sirait dalam kasus dugaan korupsi peningkatan jalan lingkar utara Kota Tanjung Balai, Tahun Anggaran 2018 digelar di Pengadilan Tipikor, Medan, Senin (26/9/2022).

  Jonris Purba   |      Selasa, 27 September 2022 | Selengkapnya
business

Tahun 2024, Jalur Layang KA Kuala Namu-Medan-Binjai Dapat Digunakan

Pemko Medan terus berupaya mendukung peningkatan jumlah pengguna transportasi umum di Kota Medan sebagai salah satu upaya untuk mengatasi kemacetan.

  Jonris Purba   |      Minggu, 25 September 2022 | Selengkapnya
business

Malaysia Promosi Layanan Kesehatan di Kota Medan

Sejumlah rumah sakit asal Malaysia yang tergabung dalam grup Ramsay Sime Darby Health Care (RSDH) melakukan promosi layanan kesehatan di Kota Medan, Kamis (22/9/2022).

  Jonris Purba   |      Kamis, 22 September 2022 | Selengkapnya
business

Hadir di Medan, Habib Luthfi Yahya: Kita Harus Kuat Menjaga Indonesia

Meski ada perbedaan, namun semuanya merupakan bagian dari kekayaan Indonesia sebagai sebuah bangsa.

  Abdul Kholik Munthe   |      Rabu, 14 September 2022 | Selengkapnya
business

Menteri PPA: Tidak ada Kompromi dan Kata Damai Bagi Pelanggar Hak Anak

Menteri Pemberdayaan  Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia membuka acara (Opening Ceremony) Forum Nasional Perlindungan Anak ke V di Hotel Madina Medan, Kamis (08/09/2022).

  Jonris Purba   |      Jumat, 9 September 2022 | Selengkapnya
business

Kota Medan Masuk 8 Besar Nomine Pelayanan Investasi Terbaik 2022  

Kota Medan masuk dalam 8 Besar Nomine Pelayanan Investasi Terbaik Tahun 2022 Tingkat Nasional berdasarkan hasil penilaian dan evaluasi dari Kementerian Investasi/ Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM)…

  Jonris Purba   |      Selasa, 6 September 2022 | Selengkapnya